BUMD Tanjungpinang Terus Merugi, Fahmi dan Irwandi Resmi Dipecat dari Jabatannya

BUMD

Menurut Rahma kondisi ini tidak bisa dibiarkan terus-menerus, sehingga perlu diambil langkah strategis menyangkut nasib ke depan perusahaan plat merah tersebut.

“Saya sebagai pemegang saham harus bertanggung jawab melindungi keselamatan BUMD PT TMB,” ujarnya.

Bacaan Lainnya

Rahma menambahkan, sudah menunjuk Yuswandi sebagai Plt Direktur BUMD PT TMB sampai menunggu terpilih direksi baru pada saat proses open bidding.

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.