Jadwal Buka Puasa Tanjungpinang, Bintan dan Lingga Sabtu 25 Maret 2023 Berserta Doa Berbuka

Jadwal
Ilustrasi jadwal buka puasa

TANJUNGPINANG | WARTA RAKYAT – Jadwal buka puasa Tanjungpinang, Bintan dan Lingga pada Sabtu, 25 Maret 2023. Hari ini, merupakan hari ketiga puasa Ramadhan 1444 Hijriah.

Redaksi wartarakyat.com akan menyajikan jadwal waktu berbuka puasa selama bulan suci Ramadan 2023 lengkap setiap harinya.

Bacaan Lainnya

Informasi jadwal buka puasa dikutip melalui situs resmi Bimas Islam (Direktorat Jenderal Bimbingan Masyarakat Islam) Kementerian Agama (Kemenag).

Berikut informasi lengkap jadwal buka puasa Tanjungpinang, Bintan dan Lingga pada 3 Ramadan 1444 H.

Tanjungpinang

Magrib : 18.15

Isya : 19.23

Bintan

Magrib : 18.15

Isya : 19.23

Lingga

Magrib : 18.14

Isya : 19.22

Sebelum berbuka puasa, ada baiknya membaca doa terlebih dahulu. Setelah membaca doa, mulailah dengan minum atau makan sesuatu yang manis.

Doa buka Puasa:

Bahasa latin: Allahumma laka shumtu wa bika amantu wa’ala rizqika afthartu. Birrahmatika yaa arhamar roohimin.

Artinya: “Ya Allah, untukMu aku berpuasa, dan kepadaMu aku beriman, dan dengan rezekiMu aku berbuka. Dengan rahmatMu wahai yang Maha Pengasih dan Penyayang.”

Demikian jadwal buka puasa di Tanjungpinang, Bintan dan Lingga hari ini, lengkap dengan doa berbuka. Semoga amal puasa hari ini diterima oleh Allah SWT.

Ikuti Selengkapnya Artikel Kami di Google News – Wartarakyat.co.id

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.